TRAINING POWERPOINT X3
TRAINING PENGENALAN THE POWER OF POWERPOINT
TRAINING DESAIN POWERPOINT
Terdapat setidaknya tiga golongan pengguna MS Powerpoint dinilai dari
penguasaan techniques, mereka yang bisa membuat Slides dari awal,
menambahkan Slide-Slide baru, memasukkan gambar, menambah audio files,
menyimpan dan mempresentasikannya, tergolong Beginners. Beginner masih
mengalami kesulitan bagaimana menyisipkan suara (audio) dengan
berbagai cara, misalnya memasukkan audio melalui Transition Animation
Sound atau melalui Toolbar Action (Action setting), Beginner juga
belum bisa menggunakan Slide Master (Tab View> Slide Master) dengan
baik.
Mereka yang sudah menguasai ketrampilan dasar MS Powerpoint dan
mencoba dan berusaha menggali fitur tersembunyi Powerpoint adalah
seorang Explorers. Explorer sudah bisa menggunakan sebagian besar
Custom animation—mulai dari membuat design template sendiri,
mengunduh video Youtube, meng-edit dan meletakkan ke Slides,
memasukkan audio dengan berbagai cara dan menggunakan Extended Desktop
(multi monitor ketika berpresentasi), dan sudah tidak canggung dengan
empat kategori Custom animation effects.
Golongan ketiga adalah Advancers yang sudah piawai merancang Slide
menggunakan Slide Master, sudah bisa melakukan online collaboration,
menggunakan fasilitas slideshare.net, presentasi wireless dengan
Gadget dari Apple dan Gadget berbasis Android, dan sudah mengaktifkan
Tab Developer untuk membuat interactive slide dengan Visual Basic for
Application, menyisipkan flash video (fldan ketika berpresentasi sudah
terbiasa menggunakan fitur Extended desktop dan beberapa keyboard
shortcuts.
Seorang Trainer dan Presenter tidak harus mahir hingga menguasai
tingkat Advancers, namun trainer dan presenter wajib menguasai prinsip
penting perancanangan slide Powerpoint, dan prinsip-prinsip penting
pembuatan slides disampaikan rinci pada pelatihan Powerpoint X3,
dengan agenda:
Materi Pelatihan
* Layout, colors:
+ Merancang sendiri Design Template
+ Membuat latar bergerak
+ Menerapkan four visual elements penting
* Multimedia:
+ Mengedit video dengan Movie Maker
+ Download video dari Youtube, edit dan paste
+ Streaming video langsung dari Youtube
+ Merekam suara dan meletakkan di slide
+ Mendapatkan GIF animaton dari Google dan paste
+ Simpan Slide di Slideshare.net dan bagi link-nya
* Animation:
+ Membuat custom drawings, dan menganimasikanya
+ Membuat latar bergerak
+ Membuat sendiri animasi transisi! (baru 2012)
+ Membuat sendiri tombol-tombol animasi yang interaktif
(custom)
* Online, wireless presentation:
+ Merancang slide untuk di upload ke slideshare.net dan
slideshark.com (cloud presentation)
+ Merancang slide untuk presentasi tanpa kabel (tablet pc dan
wireless Projector), temasuk merancang Slide navigations.
* Table dan Charts:
+ Merancang Charts dari MS Excel, meng-ekspor ke Slide dan
menganimasikan
+ Membuat animasi Charts sendiri (custom)
+ Meletakkan table MS Excel ke Slide, menambahkan animasi Zoom
Seluruh materi disediakan dalam interactive video tutorials, yang 100%
menjamin anda mampu membuat dan memperagakan ulang semua yang
diajarkan oleh Fasilitator.
Trainer
Ady Subagya
JADWAL TRAINING TAHUN 2023
17 – 18 Januari 2023
14 – 15 Februari 2023
20 – 21 Maret 2023
4 – 5 April 2023
16 – 17 Mei 2023
20 – 21 Juni 2023
17 – 18 Juli 2023
15 – 16 Agustus 2023
25 – 26 September 2023
17 – 18 Oktober 2023
21 – 22 November 2023
27 – 28 Desember 2023
Metode Training
- Tatap Muka/offline
- Online via zoom
Kota Penyelenggaraan jika offline :
- Bandung
- Jogjakarta
- Surabaya
- Jakarta
fasilitas yang didapatkan
- Training Kit Eksklusif
- Tas
- Name Tag
- Modul
- Flash disk
- Ballpoint
- Block Note
- Souvenir
- Harga yang Reliable
- Trainer Kompeten di bidangnya
- Pelayanan Maksimal untuk peserta
- Penjemputan dari dan ke bandara
Investasi :
Public training : Rp. 4.500.000 (minimum 3 pax)
In House Training : on Call