TRAINING ADVANCED MARKETING MANAGEMEN (MANAJEMEN PEMASARAN LANJUTAN)
Table of Contents
ToggleTRAINING PENGEMBANGAN PRODUK BARU
TRAINING MENCIPTAKAN KEUNGGULAN KOMPETITIF
DESKRIPSI PELATIHAN
Pelatihan ini dirancang untuk peserta yang pernah mengikuti pelatihan
Dasar-Dasar Manajemen Pemasaran (Fundamentals of Marketing Management)
dan ingin mendalami manajemen pemasaran lebih lanjut, atau para
peserta yang pernah belajar atau menekuni manajemen pemasaran.
Pelatihan ini membahas mengenai:
1) pengembangan marketing mix,
2) membangun kepuasan konsumen melalui kualitas, nilai dan layanan,
3) menciptakan keunggulan kompetitif.
TUJUAN DAN MANFAAT PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan dapat memahami:
1. Memahami secara menyeluruh mengenai manajemen pemasaran
2. Melakukan analisis pemasaran
3. Menerapkan marketing mix (produk, harga, saluran distribusi, dan
promosi)
4. Menerapkan pengelolaan pemasaran secara efektif.
MATERI / OUTLINE PELATIHAN
1. Pengembangan marketing mix
* Disain produk: produk, merk, kemasan, dan pelayanan
* Disain produk: pengembangan produk baru
* Harga produk: penentuan dan pendekatan
* Strategi harga
* Saluran distribusi dan distribusi fisik
* Penempatan produk: retailing dan wholesaling
* Promosi: advertising dan sales promotion, dan public relation
* Promosi: personal selling dan sales management
2. Pengelolaan Pemasaran
* Membangun kepuasan konsumen melalui kulitas, nilai, dan layanan.
* Menciptakan keunggulan kompetitif.
* Segmenting, targeting, positioning untuk unggul dalam bersaing.
METODE PELATIHAN
* Presentasi
* Diskusi dan Tanya Jawab
* Studi kasus
* Brainstorming
* Praktek
INSTRUCTURE / FASILITATOR
Dr. (Cand.) Miswanto Muslim, M.Si. dan Tim
JADWAL TRAINING TAHUN 2023
17 – 18 Januari 2023
14 – 15 Februari 2023
20 – 21 Maret 2023
4 – 5 April 2023
16 – 17 Mei 2023
20 – 21 Juni 2023
17 – 18 Juli 2023
15 – 16 Agustus 2023
25 – 26 September 2023
17 – 18 Oktober 2023
21 – 22 November 2023
27 – 28 Desember 2023
Metode Training
- Tatap Muka/offline
- Online via zoom
Kota Penyelenggaraan jika offline :
- Bandung
- Jogjakarta
- Surabaya
- Jakarta
fasilitas yang didapatkan
- Training Kit Eksklusif
- Tas
- Name Tag
- Modul
- Flash disk
- Ballpoint
- Block Note
- Souvenir
- Harga yang Reliable
- Trainer Kompeten di bidangnya
- Pelayanan Maksimal untuk peserta
- Penjemputan dari dan ke bandara
Investasi :
Public training : Rp. 4.500.000 (minimum 3 pax)
In House Training : on Call