TRAINING ADMINISTRASI KONTRAK DAN NEGOSIASI PERUSAHAAN
Table of Contents
ToggleTRAINING KARATERISTIK BISNIS PENYUSUNAN PEMBUATAN KONTRAK
TRAINING TUJUAN KONTRAK UNTUK SELURUH PIHAK YANG TERLIBAT
DISKRIPSI PELATIHAN
Kontrak dapat didefinisikan sebagai kesepakatan para pihak berkaitan
dengan contract, dimana kesepakatan tersebut diperoleh dari proses
negosiasi antara kedua belah pihak yang terlibat. Pekerjaan membuat
kontrak menjadi semakin kompleks dimana melibatkan sejumlah pengambil
keputusan yang semakin banyak dan kemudian timbul resiko dari pihak
yang terkait didalamnya. Oleh karenanya, diperlukan kemampuan mumpuni
dalam pembuatan serta pemilihan bentuk kontrak yang sesuai dan
terbaik.
TUJUAN PELATIHAN
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta diharapkan mampu utnuk
memahami prosedur dan teknik daalm menyusun administrasi kontrak dan
negosiasi perusahaan sehingga tercipta win-win solution yang
diharapkan keseluruhan pihak
MATERI / OUTLINE PELATIHAN
1. Definisi dan konsep Kontrak
2. Tahapan / Proses kontrak atau transaksi
3. Tujuan Kontrak untuk seluruh pihak yang terlibat
4. Karateristik bisnis penyusunan / pembuatan kontrak
5. Definisi dan konsep Negosiasi efektif
6. Faktor penentu keberhasilan Negosiasi
7. Teknik dan proses negosiasi dalam mencapai kesepakatan kontrak
8. Dasar Hukum / Undang-Undang yang mengatur penyusunan Kontrak
9. Teknik Penyusunan Klausul yang bersifat Spesifik Resiko &
Pertanggungjawaban kontrak
10. Teknik dan Tahapan Penyelesaian sengketa kontrak
11. Studi kasus dan diskusi
JADWAL TRAINING TAHUN 2023
17 – 18 Januari 2023
14 – 15 Februari 2023
20 – 21 Maret 2023
4 – 5 April 2023
16 – 17 Mei 2023
20 – 21 Juni 2023
17 – 18 Juli 2023
15 – 16 Agustus 2023
25 – 26 September 2023
17 – 18 Oktober 2023
21 – 22 November 2023
27 – 28 Desember 2023
Metode Training
- Tatap Muka/offline
- Online via zoom
Kota Penyelenggaraan jika offline :
- Bandung
- Jogjakarta
- Surabaya
- Jakarta
fasilitas yang didapatkan
- Training Kit Eksklusif
- Tas
- Name Tag
- Modul
- Flash disk
- Ballpoint
- Block Note
- Souvenir
- Harga yang Reliable
- Trainer Kompeten di bidangnya
- Pelayanan Maksimal untuk peserta
- Penjemputan dari dan ke bandara
Investasi :
Public training : Rp. 4.500.000 (minimum 3 pax)
In House Training : on Call